Resep bolu kukus keju

3.12.12

Resep bolu kukus keju, siapa yang tidak kenal dengan makanan yang satu ini bolu. Bolu sekarang ini banyak beraneka ragam bentuk dan rasa banyak dijual disupermarket atau pasar. Mungkin anda ingin membuat atau memasak bolu sendiri dirumah. Anda bisa melihat resep bolu kukus keju, anda bisa membuat resep bolu kukus keju ini dirumah untuk dihidangkan pada keluarga tercinta anda. Resep bolu kukus keju juga bisa untuk menemani keluarga anda berlibur dan ditemani kopi atau susu. Atau anda ada acara arisan keluarga atau arisan ibu-ibu anda bisa menyajikan resep bolu kukus keju ini. 

Resep bolu kukus keju mudah dibuat dan bahan-bahannya pun tidak terlalu banyak yang diperlukan sangat simple untuk membuat resep bolu kuku keju ini. Resep bolu kukus keju sangat cocok untuk  dibawa sekolah anak anda, karena resep bolu kukus ini sangat cocok untuk anak-anak. Mungkin bunda dirumah ingin mencoba memasak  resep bolu kukus keju untuk bekal anak bunda sekolah lebih sehat membawa bekal sendiri dari rumah. Mungkin anda mau mencobanya sebelum anda mencobanya anda persiapkan dahulu bahan-bahan yang diperlukan untuk mempermudah dan mempercepat anda memasak.

Bahan-bahan resep bolu kukus keju :
  • 4 butir telur
  • 175 gr gula pasir
  • 250 gr tepung terigu
  • 100 ml susu cair
  • 1 sendok teh baking powder
  • keju parut kraft 125 gr


Cara membuat resep bolu kukus keju :
  1. Kocok 4 butir telur, gula pasir sampai mengembang kurang lebih 15 menit
  2. Masukan terigu yang telah diayak bersama baking powder masukan susu cair aduk rata.
  3. Taruh diloyang sebagian adonan  lalu parutkan keju diatasnya. Tutup kembali dengan sisa adonan tutup lagi dengan sisa keju. Lalu kukus hingga matang diatas api sedang
  4. Resep bolu kukus keju siap disajikan untuk keluarga anda.

Selamat mencoba dan menikmati masakan anda semoga keluarga anda suka dengan resep bolu kukus keju.